
Bengkuang memiliki nama ilmiah Pachyrhizus erosus. Bengkuang merupakan tanaman merambat tahunan yang dapat tumbuh di iklim tropis maupun di iklim semitropis. Bengkuang adalah tanaman umbi-umbian yang banyak tumbuh di Asia Selatan, Asia Timur, Asia Pasifik, Amerika Selatan serta Amerika Tengah.…